PENDEKATAN BIMBINGAN KONSELING ISLAM TERHADAP PERKEMBANGAN MENTAL ANAK KELUARGA BROKEN HOME DI PANTI ASUHAN YATIM PIATU DAN DHU’AFA AR-ROHMAH PONOROGO TAHUN 2023

HIDAYAT, LATIF IHSANUL (2023) PENDEKATAN BIMBINGAN KONSELING ISLAM TERHADAP PERKEMBANGAN MENTAL ANAK KELUARGA BROKEN HOME DI PANTI ASUHAN YATIM PIATU DAN DHU’AFA AR-ROHMAH PONOROGO TAHUN 2023. Other thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM RIYADLOTUL MUJAHIDIN.

[thumbnail of LATIF SKRIPSI FULL_compressed.pdf] Text
LATIF SKRIPSI FULL_compressed.pdf

Download (768kB)

Abstract

Hidayat, Latif Ihsanul. 2023, Pendekatan Bimbingan Konseling Islam Terhadap
Perkembangan Mental Anak Keluarga Broken Home Di Panti Asuhan Yatim
Piatu Dan Dhu’afa Ar-Rohmah Ponorogo Skripsi. Program studi Bimbingan
Penyuluhan Islam Fakultas Dakwah, Institut Agama Islam Riyadlotul
Mujahidin Pondok Pesantren Wali Songo Ponorogo, pembimbing: Drs.
Alwi Mudhofar, M.Pd.I, Siti Khusnul Faizah, M.Pd.
Kata Kunci: Bimbingan Konseling Islam, Mental, Anak Broken Home.
Pendekatan Bimbingan Konseling Islam terhadap perkembangan mental
anak keluarga broken home sangatlah penting dilakukan, karena merupakan salah
satu proses untuk mengolah mentalitas dan psikologisnya terhadap anak keluarga
broken home.Penelitian ini bertujuan untuk: 1)Untuk mengetahui Perkembangan
Mental Anak Keluarga Broken Home Di Panti Asuhan Yatim Piatu dan Dhu’afa Ar
Rohmah Ponorogo tahun 2023. 2)Untuk mengetahui Pendekatan Bimbingan
Konseling Islam Terhadap Perkembangan Mental Anak Keluarga Broken Home Di
Panti Asuhan Yatim Piatu dan Dhu’afa Ar-Rohmah Ponorogo tahun 2023.
Hasil penelitian mengungkapkan bahwa: 1) Perkembangan mentalitas anak
juga berbeda-beda tergantung permasalahan yang dihadapinya ada yang lambat ada
juga yang cepat, untuk perkembangan yang cepat itu juga masalah dari anak asuh
tersebut bisa langsung di selesaikan, Tetapi kalau anak asuh itu memiliki masalah
yang sangat dalam harus memerlukan proses pendekatan yang sangat extra di
bandingkan dengan anak yang memiliki sifat terbuka, hingga mendapatkan
permasalahan anak asuh tersebut sampai mengembalikan kondisi mentalitasnya.
2)Pendekatan terhadap anak asuh dari korban keluarga borken home yaitu dengan
pendekatan individu atau personal, karena pendekatan individu sangat
memperhatikan faktor anak asuh tersebut secara utuh dan lebih terfokuskan kepada
masalahnya.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Divisions: Fakultas Dakwah > Bimbingan Penyuluh Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@repo.iairm-ngabar.ac.id
Date Deposited: 28 Apr 2025 07:56
Last Modified: 14 May 2025 10:14
URI: https://repo.iairm-ngabar.ac.id/id/eprint/12

Actions (login required)

View Item
View Item